Sabtu, 24 Desember 2011

Iklan Pocari Sweat ( Empat Cewek yang Naik Sepeda)


Iklan Pocari Sweat yang fenomenal, mulanya orang tertarik dengan 2 hal. Pertama, yaitu jingle pocari sweatnya, karena lagunya enak didengar dan yang kedua, adalah bintang-bintang iklannya yg cantik-cantik dan imut-imut dan mewakili waja-wajah orang asia timur.
Iklan tersebut pun jadi kian populer dan menjadi pembicaraan banyak orang di berbagai forum, mulai dari siapa penyanyi lagunya, apa judul lagunya. namun rasa penasaran merekapun terus berkembang, hingga mereka menemukan situs2 jejaring kepunyaan bintang iklan pocari sweat tersebut yang usut punya usut ternyata orang indonesia asli. Namanya Aelke Mariska, mahasiswi universitas trisakti kelahiran 17 November 1988 ini namanya kian melambung di dunia maya setelah iklan tersebut populer di indonesia. Sebenarnya bukan hanya Aelke Mariska aja yg berasal dari indonesia, namun denger2 sih semua wanita di iklan tersebut merupakan warga negara indonesia. Aelke Mariska kian populer, karena bintang iklan yang dikira orang jepang itu ternyata orang indonesia asli. Demikian populernya, sampai2 ada yang bikin fanpagenya, belum lagi banyak yang ngeadd situs jejaring sosial Aelke, bahkan info dan data2 pribadinya pun (yg diambil dari data2 di situs jejaring Aelke) di sebarkan diberbagai forum, situs jejaring sosial, dll. Bahkan si Aelke Mariska ini sekarang main di film Cinta Cenat Cenut2.

Tak kalah populernya adalah jingle pocari sweat. begitu banyak orang yg bilang jingle tersebut enak didengar. Penyanyi aslinya adalah seorang penyanyi jazz asal jepang, Ryutarou Makino dan judul jingle tersebut adalah "Youth Sweat Beautiful" yang berdurasi 52 detik.  Lagu ini cuma dibuat untuk iklan pocari sweat saja, jadi kemungkinan gak ada versi full-nya.

Lirik :
Hateshiinai ao no moku e
(di jalan tanpa batas)
Bokutachiro mirai wa hiro garu
(kita merentangkan masa depan)
Beautiful day
Kimi to boku ga koko ni iru
(hari yg indah kamu dan aku berdua disini)
Hashi tabun dake michi wa no miru kara
(berlari dari jalan diantara gedung)
Day by day
Ima wo iki yo
(hari demi hari, saat inipun hiduplah)


AELKE MARISKA 



Cover Asli Youth Sweat Beautiful
Label:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Komentar ..
Karena komentarmu sangat berguna untuk perkembangan blog ini.
Yoroshiku ... ^.^