Seorang anak laki-laki bernama Genki yang sangat menyukai game battle moster, tiba-tiba masuk kedalam game tersebut. Di dalam game tersebut ia bertemu Holly dan Suezo yang sedang berpetualang mencari monster legenda yaitu Phoenix untuk membasmi jiwa jahat yang ada pada sebagian besar monster. Genki, Mochi, Suezo, dan Holly bersama-sama berpetualang mencari Phoenix keseluruh penjuru negeri untuk melawan Moo.
>>Monster Racher atau juga dikenal "Monster Farm" merupakan serial adaptasi dari video game yang alur cerita dan karakternya sedikit berbeda dari video game aslinya. Season kalini berjudul asli: Monter Farm - Enbanseki no Himitsu (Rahasia Disc Stone). dan ada sequel atau season berikutnya.
Anime ini dulu pernah tayang di SCTV, dan sangat berkesan, konsep cerita yang banyak memotivasi untuk selalu bersemangat dalam menghadapi masalah apapun, dan seperti kebanyakan serial anime lainnya yang satu ini juga banyak menegaskan bahwa hubungan persahabatan yang erat itu sangat manis dan dapat membantu melewati berbagai macam rintangan, di ikuti soundtract yang enak dan asik didengar serta alur cerita yang tidak membosankan, membuat kita suka dengan anime Monster Rancher ini.
Tranlator : Nova Sari
Penyelaras : Reviexion
Encode : Reviexion
Ditayangkan : Tahun 1999
Types : MKV
Audio : Japanese
Subs : Indonesia
Size : 75-80 MB
Resolusi : 480p
Kok cuma 1 episode kk..
BalasHapusPlis update lagi dong~
Nunggu dah lama.
Makasih dan maaf dah ngrepotin!!
@mekimeki mek : sudah 3 episode sekarang yang update..
BalasHapusepisode 2 : http://reviexion.blogspot.com/2016/07/monster-rancher-episode-02-subtitle.html
episode 3 : http://reviexion.blogspot.com/2017/05/monster-rancher-episode-03-subtitle.html
Apakah ini masih akan terus lanjut kk??
BalasHapusMoga aja bisa sampe tamat sampai episode 73.
Tapi kalo mungkin lagi males ngesub, boleh juga kalo mau ngeshare Monster Farm Raw nya, Hehe...
BalasHapusMungkin temen saya ada yang mau bantu ngesub juga. :-)
@mekimeki mek : iya..,ini akan terus berlanjut sampai tamat. :D
BalasHapusmohon terus dipantau blog ini dan juga disupport agar terus ada perbaikannya.. trimss
inget masa kecil ngikutin ini film ... seneng campur merinding nih...salam anime jadul
BalasHapus